Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

BPK Minta Pemerintah Serius Persiapkan Sistem Akutansi

Warta Ekonomi -

WE Online, Jakarta - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) mengklaim telah menyelamatkan uang negara sebesar Rp14,74 triliun selama semester II/2014. Ketua BPK Harry Azhar Azis menyatakan bahwa pihaknya berhasil menemukan 3.293 masalah yang berdampak secara finansial.

"Berdasarkan Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester (IHPS) BPK mengungkapkan memeriksa 651 objek pemeriksaan terdiri dari 135 objek di pemerintah pusat, 497 objek pemda, BUMD dan 37 objek BUMN," kata Ketua BPK RI, Harry Azhar Aziz saat Penyampaian Ikhtisar Hasil Pemeriksaan BPK RI semester II 2014 dan Penyerahan LHP BPK RI, Gedung DPR RI, Jakarta, Selasa (7/4/2015).

Untuk itu, Harry meminta agar penerapan Sistem Akutansi Pemerintah (SAP) harus disiapkan secara serius oleh pemerintah. Menurutnya, pemerintah pusat dan daerah belum siap mendukung penerapan SAP berbasis akural pada 2015 dalam penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Pusat (LKPP) dan Laporan Keuangan Pemerinrah Daerah (LKPD).

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Ferry Hidayat
Editor: Cahyo Prayogo

Advertisement

Bagikan Artikel: