Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
    Indeks
      About Us
        Social Media

        Gila!! Aset Media Perusahaan Orang Terkaya Dunia Capai Angka Rp7,12 Kuadriliun, Tak Habis 7 Turunan

        Gila!! Aset Media Perusahaan Orang Terkaya Dunia Capai Angka Rp7,12 Kuadriliun, Tak Habis 7 Turunan Kredit Foto: Antara/Joshua Roberts
        Warta Ekonomi, Bogor -

        Tahukah Anda? Menurut analis, aset media perusahaan milik orang terkaya dunia, Amazon, setara dengan 500 miliar dolar Amerika Serikat (AS) (sekitar Rp7,12 Kuadriliun).

        Berdasarkan pernyataan Analis di Needham, Laura Martin, aset yang meliputi Prime Video; Prime Music; dan Twitch itu setara dengan bisnis komputasi awan Amazon.

        "Sejumlah produk media Amazon memiliki nilai aset tersembunyi. Misalnya, Twitch dan Amazon Music," tulis Martin dalam keterangannya, dikutip dariĀ CNBC Internasional, Rabu (17/6/2020).

        Baca Juga: Pasca-Investasi ke Platform Orang Terkaya Asia, WhatsApp Kini Uji Coba Perbankan Digital di . . . .

        Baca Juga: Cara Lihat Katalog di WhatsApp Business, Bisa Lihat Harga dan Gambar Produk!

        Martin menganalisis, Amazon menerapkan strategi 'land and expand' dengan masuk ke sektorĀ e-commerce di awal, lalu melebarkan sayap ke sektor layanan konsumen lainnya.

        Ia menambahkan, "aset media juga meningkatkan data konsumen Amazon, yang kemudian menjad dasar produk baru."

        Analis itu memprediksi harga saham Amazon akan melejit hingga 3.200 dolar dan bisa mencapai 4.500 dolar-5 ribu dolar AS dalam jangka panjang.

        Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

        Penulis: Tanayastri Dini Isna
        Editor: Tanayastri Dini Isna

        Bagikan Artikel: