Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Lengkap, Berikut Jadwal Laga Sepak Bola Sabtu-Minggu (2-3/11/2019) WIB

Lengkap, Berikut Jadwal Laga Sepak Bola Sabtu-Minggu (2-3/11/2019) WIB Kredit Foto: (Foto: @LFC)
Warta Ekonomi, Jakarta -

Pertandingan seru bakal tersaji pada matchday 11 Liga Inggris 2019/2020. Pemuncak klasemen sementara Liverpool bakal berkunjung ke markas Aston Villa di Villa Park, Sabtu (2/11/2019) malam WIB.

Ini akan menjadi pertandingan yang sangat menarik mengingat sejauh ini Liverpool menjadi satu-satunya klub yang belum terkalahkan di Liga Inggris. Di jam yang sama, Manchester City berharap bisa mengulang keberhasilannya di Piala Liga Inggris saat menjamu Southampton di Stadion Etihad.

Bisa dikatakan, hampir seluruh tim raksasa di Liga Inggris bakal bertanding pada Sabtu malam WIB. Pasalnya, pada tengah pekan mendatang, mereka bakal menjalani laga lanjutan Liga Champions.

Baca Juga: Liverpool Bakal Jadi Juara Liga Inggris

Berikut Jadwal Pertandingan Sepak Bola Sabtu-Minggu (2-3/10/2019)

Liga Inggris

Sabtu, 2 November 2019

19.30 WIB Bournemouth vs Manchester United

22.00 WIB West Ham United vs Newcastle United

22.00 WIB Aston Villa vs Liverpool

22.00 WIB Arsenal vs Wolves

22.00 WIB Sheffield United vs Burnley

22.00 WIB Brighton vs Norwich City

22.00 WIB Manchester City vs Southampton

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Muhammad Syahrianto

Tag Terkait:

Bagikan Artikel: