Kredit Foto: KrAsia
“Tidak ada uang China, tidak ada uang perusahaan China ... tidak ada uang China langsung atau tidak langsung di Chingari. Tidak sekarang, tidak selamanya," katanya.
Ia menambahkan, "Itu akan menjadi global (modal ventura) yang beroperasi di AS atau Inggris, ada banyak uang global yang tersedia sehingga jelas, tidak ada uang China." tegasnya lagi.
Aplikasi berbagi video lokal lainnya yang serupa dengan TikTok, termasuk Roposo, juga semakin populer di India.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Fajria Anindya Utami
Editor: Fajria Anindya Utami
Advertisement