Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Mentan SYL Dorong Kreativitas Mahasiswa di Sektor Engineering Pertanian: Mereka Harus Mampu!

Mentan SYL Dorong Kreativitas Mahasiswa di Sektor Engineering Pertanian: Mereka Harus Mampu! Kredit Foto: Kementan

Yang pasti, kata SYL, keilmuan PEPI tidak boleh kalah dari ilmu pertanian di negara lain. Pertanian harus menjadi harapan semua orang dalam memperbaiki ekonomi kebangsaan. Karena itu, lanjut SYL, dalam mengelola pertanian harus dimulai dari kebersamaan dan networking yang kuat.

Baca Juga: Sambangi Banten, Mentan SYL Dorong Pertanian Keledai: Ini Jadi Peluang dan Kekuatan Kita

"Saya kira banyak petani milenial kita yang menunjukkan hasil yang lebih baik, karena dunia pertanian itu menjanjikan bagi kita. Karena itu tanam sebanyak-banyaknya apa yang ada di depan kita, pertanian itu penting bagi bangsa ini," jelasnya.

Sebagaimana diketahui, sektor pertanian di tiga tahun terakhir tumbuh meyakinkan. Produksi meningkat dan ekspor melesat. Terbaru, Indonesia dinyatakan swasembada oleh lembaga penelitian beras Internasional IRRI.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Andi Hidayat
Editor: Ayu Almas

Bagikan Artikel: