Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

IHSG Ditutup Naik Tipis

IHSG Ditutup Naik Tipis Kredit Foto: Antara
Warta Ekonomi, Jakarta -
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup naik 16,32 poin ke level 5680,79 di akhir sesi kedua perdagangan saham Selasa ini di Bursa Efek Indonesia.
Sebanyak 175 saham mengalami kenaikan harga sedangkan 154 saham mengalami penurunan harga dan 125 saham tak mengalami perubahan harga dengan nilai transaksi Rp8,35 triliun.
Saham BFIN menguat Rp490 ke level Rp4.790 per lembar dan saham IBST naik Rp470 menjadi Rp2.770 per lembar serta saham LPIN naik Rp300 menjadi Rp6.300 per lembar.
Sementara itu saham SILO turun Rp500 menjadi Rp13.625 per lembar dan saham EMTK turun Rp500 menjadi Rp10.000 per lembar dan saham UNTR melemah Rp325 menjadi Rp26.500 per lembar.
Saham BABP menjadi yang teraktif dengan 15/355 kali transaksi senilai Rp4.50 miliar diikuti saham SRIL sebanyak 11.020 kali senilai Rp39,24 miliar dan saham TLKM sebanyak 10.399 kali senilai Rp940,10 miliar.

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Annisa Nurfitri
Editor: Hafit Yudi Suprobo

Advertisement

Bagikan Artikel: