Terkait itu, BMKG meminta masyarakat untuk berhati-hati bila beraktivitas di luar rumah, mengamankan dokumen-dokumen penting, mengondisikan barang-barang agar aman, mematikan peralatan elektronik, dan tidak menggunakan alat transportasi darat bila tidak mendesak.
"Dan memperbarui informasi melalui media massa maupun media sosial, serta mencari informasi melalui pihak-pihak terkait kebencanaan," kata BMKG dalam situs Prakiraan Berbasis Dampak BMKG, diakses Sabtu (29/2).
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Vicky Fadil