Tambahnya, akseptabilitas dan elektabilitas terhadap Jokowi sudah mulai redup dan saat ini diperparah karena pemerintah dinilai tidak kompeten menangani pandemi virus corona atau Covid-19.
"Jokowi yang sudah mulai redup akan menjadi batu sandungan buat langkah politik Gibran ke depan," tukasnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Vicky Fadil