Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Mal Terendam Banjir Jakarta, Pengusaha Ritel Telan Kerugian Ratusan Juta!

Mal Terendam Banjir Jakarta, Pengusaha Ritel Telan Kerugian Ratusan Juta! Kredit Foto: Antara/Fakhri Hermansyah

"Jumlah pastinya saya belum dapat datanya, tapi bisa dikatakan sampai ratusan juta karena kerugiannya akibat dua hal tadi, masyarakat menunda belanjanya dan ada produk dan barang yang rusak," jelas Roy.

Aprindo berharap ada dirigenisasi penanggulangan banjir. Adanya dirigenisasi ini dinilainya lebih efektif komandonya hanya dari satu dirigen atau pemimpin saja dalam penanggulangan sehingga tidak terjadi multitafsir.

"Diperlukan skala prioritas, karena kalau banjir terjadi baru rame-rame mikir, kalau musim kering tidak ada yang mikirin. Kita prihatin saja bahwa musibah banjir ini seharusnya dan sebaiknya ditanggulangi dengan lebih baik dan serius," pungkas Roy.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Fajria Anindya Utami

Bagikan Artikel: