Tak bisa dimungkiri, sebagian besar masyarakat pasti akan menilai, bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) memiliki kekayaan yang melimpah.
Sebagai orang nomor satu di Indonesia, tak heran banyak orang yang kemudian penasaran dengan kekayaan yang dimiliki Jokowi saat ini. Baca Juga: Deddy Corbuzier Akui Sulit Belajar Al Quran karena Ini
Namun, tak disangka, putra bungsu Jokowi, Kaesang Pangarep, baru-baru ini tak ragu mengungkap kekayaan sang ayah kepada Deddy Corbuzier.
Salah satu poin yang membuat kaget adalah, Kaesang Pangarep justru menyebut jika sang ayah tak memiliki banyak uang lantaran melepas seluruh bisnisnya. Baca Juga: Ini Respon Kaesang Usai Bongkar Gaji Gibran sebagai Walikota
Hal tersebut diungkapkan Kaesang Pangarep dalam podcast yang diunggah di akun YouTube Deddy Corbuzier, Selasa (21/9).
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Vicky Fadil
Tag Terkait: