Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Kisah Orang Terkaya: Dmitry Rybolovlev, Ahli Jantung Asal Rusia yang Jadi Pengusaha

Kisah Orang Terkaya: Dmitry Rybolovlev, Ahli Jantung Asal Rusia yang Jadi Pengusaha Dmitry Rybolovlev, miliarder oligarki Rusia. | Kredit Foto: Valery Hache/AFP/Getty Images

Dia kemudian memutuskan untuk berkonsentrasi pada dua aset, Uralkali dan Silvinit, mengingat bahwa industri kalium Rusia pada saat itu kurang berkembang karena kurangnya minat dari investor, tidak seperti di sektor minyak dan gas.

Selain itu, tidak ada yang mampu memperoleh saham pengendali di perusahaan industri. Pada 1993 hingga 1995, portofolio Rybolovlev termasuk sekuritas Uralkali, Silvinit, Metafrax dan Neftekhimik. Perusahaan-perusahaan ini bersama-sama mengembangkan deposit kalium Verkhnekamskoye, salah satu yang terbesar di dunia.

Kekayaan Rybolovlev sebagian besar berasal dari Uralkali, produsen pupuk kalium terbesar di Rusia. Dia menjual sahamnya seharga USD6,5 miliar (Rp93 triliun) pada 2010.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Fajria Anindya Utami
Editor: Fajria Anindya Utami

Bagikan Artikel: