Pengamat Maknai Polemik Gugat-menggugat di Internal Gerindra sebagai Ketidakdewasaan Berpolitik
"Jadi menurut saya ketika DPC menggugat DPP karena tidak tegasan, ini juga lumrah karena kan ada AD/ART selalu diperdebatkan. Namun, kalau tidak dijalankan kan buat apa?" katanya.
Lebih lanjut, Adib juga mempertanyakan ketegasan partai terkait pemecatan Muhammad Taufik yang menjadi latar belakang konflik saling menggugat di badan internal Gerindra. Dia menilai bahwa seolah-olah ada sesuatu yang dilakukan dengan setengah hati pada saat memutuskan pemecatan Taufik.
"Seolah-olah ini setengah hati untuk memecat Taufik. Ada apa kan gitu?" paparnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Andi Hidayat
Editor: Puri Mei Setyaningrum
Tag Terkait: