Dapat Dukungan dari 3 Ketum Partai Besar, Gibran Rakabuming Raka Siap Jadi Gubernur
"Gibran tentu saja punya basis kuat di Jawa Tengah, di mana di situ pemilih PDIP serta penampilan-penampilan pribadinya juga akan memberikan kontribusi yang baik," terang Effendi.
"Tetapi untuk Jakarta pun sudah, sekali lagi saya katakan ada terobosan-terobosan out of the box yang menurut saya menjadi menarik juga di DKI Jakarta," tambahnya.
Meskipun demikian, jika dilihat dari pemilihan gubernur sebelumnya, suara masyarakat Ibu Kota didominasi oleh pemilih Anies Baswedan yang dinilai sebagai antitesa dari Jokowi. Hal ini perlu dijadikan pertimbangan jika Gibran maju dalam Pilgub DKI Jakarta.
"Hampir seluruh DKI Jakarta ini pada waktu itu disapu oleh Anies-Sandi," tuturnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Sabrina Mulia Rhamadanty
Tag Terkait:
Advertisement