Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Presiden Jokowi Ingatkan Parpol Jangan Salah Pilih Koalisi, Saran atau Sindiran?

Presiden Jokowi Ingatkan Parpol Jangan Salah Pilih Koalisi, Saran atau Sindiran? Presiden Jokowi di acara Rakornas PAN di Semarang | Kredit Foto: YouTube/PAN TV

Namun kini pemerintah telah menggeser pembangunan tidak hanya di Jawa saja, melainkan Indonesia sentris. 

Misalnya saja pembangunan infrastruktur yang telah menghabiskan anggaran hingga Rp 3.309 triliun. Pembangunan infrastruktur di berbagai daerah itupun mendorong peningkatan investasi di luar Jawa.

Baca Juga: Jokowi Meradang China Jadi Importir Panel Surya Nomor Satu, Pengamat: Sudah Berkuasa 9 Tahun Kok Baru Sekarang Sadarnya...

“Kemudian pergeserannya terjadi karena infrastrukturnya siap, misalnya jalan tol, bandara airport sudah siap di luar Jawa, dihubungkan dengan kawasan industri, kawasan perkebunan, kawasan pertanian, kawasan pariwisata, kemudian investasi menjadi bergeser. Dulu 70-30, selalu investasi di Jawa 70 (persen), sekarang sudah bergeser 53 persen itu di luar Jawa bukan di Jawa lagi,” jelas Jokowi.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Sabrina Mulia Rhamadanty

Advertisement

Bagikan Artikel: