Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

10 Konglomerat yang Terjun ke Dunia Politik, Jabatannya Bikin Bergidik!

10 Konglomerat yang Terjun ke Dunia Politik, Jabatannya Bikin Bergidik! Kredit Foto: Republika
Warta Ekonomi, Jakarta -

Konglomerat dunia bukan hanya berkecimpung di dunia bisnis saja, melainkan juga menyelami dunia politik.

Jika diakumulasikan selama sepuluh tahun terakhir, banyak konglomerat yang menduduki jabatan tinggi di ranah politik seluruh dunia.

Untuk lebih lengkapnya, melansir dari Forbes (30/12/2019), berikut sederet nama konglomerat yang juga turun ke dunia politik:

1. Michael Bloomberg

Negara: Amerika Serikat

Jabatan: Wali Kota New York City (2002-2013), selanjutnya mencalonkan diri untuk Presiden Amerika Serikat (2020)

Kekayaan bersih: US$56,1 miliar atau Rp782 triliun

Sumber kekayaan: Bloomberg LP

2. Suleiman Kerimov

Negara: Rusia

Jabatan: Anggota Duma Negara Rusia (1999-2007); Anggota Dewan Federasi Rusia (2008-sekarang)

Kekayaan bersih: US$9,7 miliar atau Rp135 triliun

Sumber kekayaan: investasi

Baca Juga: Top Markotop! Total Kekayaan Konglomerat Dunia Tahun Ini Capai Rp82 Kuadriliun

3. Silvio Berlusconi

Negara: Italia

Jabatan: Perdana Menteri Italia (1994-95, 2001-2006, 2008-2011); Anggota Kamar Deputi Italia (1994-2013); Senator Italia (2013); Anggota Parlemen Eropa (2019-sekarang)

Kekayaan bersih: US$7,2 miliar atau Rp100 triliun

Sumber kekayaan: media

4. Terry Gou

Negara: Taiwan

Jabatan: Presiden Taiwan (2019)

Kekayaan bersih: US$7,1 miliar atau Rp99 triliun

Sumber kekayaan: elektronik

 5. Manuel Villar

Negara: Filipina

Jabatan: Senator Filipina (2001-2013); Ketua Dewan Perwakilan Filipina (1998-2000); Anggota Dewan Perwakilan Filipina (1992-2001)

Kekayaan bersih: US$6,7 miliar atau Rp93 tirliun

Sumber kekayaan: real estate

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Clara Aprilia Sukandar
Editor: Clara Aprilia Sukandar

Bagikan Artikel: