"Kami terus memantau wabah tersebut," ungkap WHO.
Wuhan yang dihuni 11 juta jiwa itu menjadi sumber virus corona baru yang diduga muncul dari binatang di pasar yang menjual satwa liar secara ilegal. Kini Wuhan telah dikarantina dan ditutup untuk hampir semua transportasi. Puluhan juta orang lainnya di provinsi Hubei berada dalam pembatasan perjalanan agar wabah tidak cepat menyebar ke penjuru China dan luar negeri.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Shelma Rachmahyanti