Diketahui, Komisi V DPR RI menunda pembahasan penanganan banjir di Jabodetabek lantaran, tiga Kepala Daerah yang terdampak banjit tidak memenuhi undangan rapat, Rabu (26/2).
Tiga Gubernur yang tidak hadir, yakni Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, dan Gubernur Banten Wahidin Halim, dan diwakilkan bawahannya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Vicky Fadil
Tag Terkait: