Jungle Land Tunggak Gaji Pegawai, Ini 7 Perusahaan di Bawah Naungan Bakrie Group
6. PT Energi Mega Persada Tbk (ENRG)
Perusahaan yang fokus pada minyak dan gas bumi ini berdiri sejak tahun 2012 dan berkantor pusat di Jakarta. Sejak berdiri, perusahaan ini berupaya untuk terus melakukan ekspansi guna melebarkan sayap bisnisnya. Perusahaan ini juga menjadi salah perusahaan hulu migas yang cukup dominan di Indonesia.
7. PT Darma Henwa Tbk (DEWA)
PT Darma Henwa Tbk menjadi salah satu perusahaan Bakrie Group yang bergerak di sektor kontraktor tambang batu bara. Beberapa bisnis yang digeluti antara lain pembersihan permukaan tanah, pemindahan tanah pucuk, pemindahan lapisan penutup, pengangkutan batu bara, dan pengapalan batu bara.
Wah, luar biasa ya bisnis dari Bakrie Group ini!
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Fajria Anindya Utami
Editor: Fajria Anindya Utami
Tag Terkait: