Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Ahok Berpeluang Mengisi Jabatan Menpan-RB

Ahok Berpeluang Mengisi Jabatan Menpan-RB Kredit Foto: Instagram/Basuki Tjahaja Purnama

Empat kader PDIP dinilai berpotensi mengisi jabatan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, yang ditinggalkan almarhum Tjahjo Kumolo.

Ahok, sambung dia, pernah menjadi anggota Komisi II DPR yang membidangi pemerintahan.

“Saya kira ini menjadi pilihan yang tepat juga bagi Jokowi untuk menempatan Ahok sebagai calon MenPANRB,” paparnya.

Menurut Herry, sosok Ganjar Pranowo punya kapasitas menjadi MenPANRB.

Selain menjadi kepala daerah, Ganjar juga pernah menjadi anggota legislatif, yakni anggota Komisi II DPR yang membidangi pemerintahan.

Herry menilai, dengan ditunjuknya Ganjar menjadi MenPANRB, akan menjadi win-win solution dari problematika dan dinamika yang terjadi di internal PDIP.

“Jadi saya kira ini menjadi win-win solution. Secara psikologis politik, tentunya pilihan yang rasional juga bisa jatuh pada seorang Ganjar Pranowo,” pungkasnya.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Rosmayanti

Bagikan Artikel: