Anies Baswedan Disambut Hangat di Makassar, Semangat Perubahan Diklaimnya Sangat Terasa
“Mari kita mulai bersama sebuah perjalanan untuk tujuan akhir kebaikan. Kebaikan untuk bangsa kita. Kebaikan untuk republik kita. Ewako!,” tandasnya.
Diketahui, beberapa agenda di Makassar diantaranya memberikan kuliah umum di Kampus UMI, bertemu aktivis, pengusaha dan akademisi di Empang Panaikang.
Baca Juga: Prabowo Harus Legowo, Manuver Loncat Gerbong Anies Baswedan Dinilai Tak Salah: Semuanya Sah...
Selanjutnya rapat akbar di CCC, makan malam dan temu tokoh di Hotel The Rinra serta bertemu keluarga racing center di kediaman Andi Basalamah.
Kemudian lanjut di Maros, ngopi bersama pelaku UMKM Roti Maros. Terakhir jalan sehat restorasi di Taman Musafir Kabupaten Pangkep.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Sabrina Mulia Rhamadanty