Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

Asik, Pemegang Saham Astra Otoparts Bakal Ketiban Rezeki

Asik, Pemegang Saham Astra Otoparts Bakal Ketiban Rezeki Kredit Foto: Yosi Winosa
Warta Ekonomi, Jakarta -

Anak usaha PT Astra International Tbk (ASII) yakni, PT Astra Otoparts Tbk (AUTO) bakal membagikan dividen interim tahun buku 2019 kepada para pemegang sahamnya sebesar Rp19 per lembar.

 

Baca Juga: Astra Otoparts: Penjualan Otomotif Pulih di Bulan Juli

 

Menurut keterangan yang diperoleh Rabu disebutkan, cum dan ex dividen di pasar reguler/negosiasi pada 8 dan 9 Oktober 2019 sedangkan di pasar tunai pada 10 dan 11 Oktober 2019 dengan DPS hingga 2019. Pembayaran dividen akan dilakukan perseroan kepada pemegang saham pada 23 Oktober 2019.

 

Baca Juga: Industri Otomotif Flat, Astra Otoparts: Kita Harus Lebih dari Industri

 

Sebagai informasi, PT Astra Otoparts Tbk (AUTO) mencatat pertumbuhan laba yang diatribusikan ke pemilik entitas induk sebesar 19,39% hingga periode 30 Jun 2019 menjadi Rp245,69 miliar dari laba Rp205,79 miliar di periode sama tahun sebelumnya. 

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Annisa Nurfitri
Editor: Annisa Nurfitri

Bagikan Artikel: