Performa HP Melambat? Lakukan 6 Cara Tingkatkan Performa HP Ini!
Kemampuan atau performa ponsel pintar bakal melambat setelah digunakan dalam waktu yang lama. Sejumlah faktor dapat memengaruhi hal tersebut.
Mulai dari kualitas baterai yang menurun sehingga daya cepat habis, terlalu banyak aplikasi di dalam ponsel yang membuat kapasitas memori tak cukup.
Nah, jika ponsel Anda mengalami penurunan performa karena faktor-faktor tersebut, ada sejumlah hal yang bisa dilakukan untuk kembali meningkatkan performa perangkat pintar Anda. Melansir TechRadar, Selasa (28/1/2020), berikut ini adalah langkah-langkahnya:
1. Pastikan Sistem Operasi Sudah Diperbarui
Ponsel Android ataupun iOS akan mendapatkan pembaruan secara berkala dari pihak pengembang. Jika ada notifikasi pembaruan, jangan diabaikan, segera lakukan pembaruan.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Tanayastri Dini Isna
Editor: Tanayastri Dini Isna
Tag Terkait: