Anggota DPD RI Pantau Implementasi UU Cipta Kerja, Ini Jawaban yang Disampaikan
Dari sisi pertanahan, perkembangan pendaftaran tanah sistematius lengkap di Lampung Selatan juga sangat bagus. Kesadaran masyarakat tinggi dalam hal PTSL.
Supriyanto juga mengatakan, dengan adanya tol, perkembangan lahan industri dan wisata menjadi daya tarik tersendiri. Permintaan lahan juga cukup besar Bahkan Supriyanto bilang banyak yang mengatakan bahwa Lampung Selatan ini Jakarta Utara.
Abdul Hakim merespons baik pertemuan untuk inventarisasi kali ini. Menurut dia, berbagai informasi ini akan menjadi bahan penting bagi evaluasi implementasi UU Cipta Kerja.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Muhammad Syahrianto
Tag Terkait: