Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

453 Ribu Dosis Vaksin Pfizer Didistribusikan ke 7 Provinsi | Infografis

453 Ribu Dosis Vaksin Pfizer Didistribusikan ke 7 Provinsi | Infografis Petugas kesehatan menyiapkan vaksin Pfizer yang akan disuntikkan ke warga di Puskesmas Pekayon, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (27/8/2021). Pemerintah Kota Bekasi mulai menyuntikkan 362 ribu dosis vaksin Pfizer untuk warga di 12 kecamatan guna mencegah penyebaran wabah COVID-19. | Kredit Foto: Antara/Fakhri Hermansyah
Warta Ekonomi, Jakarta -

Pemerintah Indonesia mendistribusikan 453.960 ribu vaksin covid-19 merek Pfizer ke tujuh provinsi di Kalimantan dan Sumatera.

"Dalam seluruh proses tersebut diterapkan jalur distribusi rantai dingin dengan suhu di bawah minus 70 derajat celcius guna menjaga kualitas vaksin Pfizer," kata Juru Bicara vaksinasi Covid-19 Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Siti Nadia Tarmizi.

Baca Juga: 5 Kebijakan Terbaru selama Perpanjangan PPKM | Infografis

Simak informasi lebih lengkap tentang topik 453 ribu dosis vaksin Pfizer didistribusikan ke tujuh provinsi dalam infografis di artikel berikut ini.

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Cahyo Prayogo

Tag Terkait:

Bagikan Artikel: