Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Telak! Rezim Jokowi Disebut Nggak Punya Ide Selain Meniru Pekerjaan Orde Baru

Telak! Rezim Jokowi Disebut Nggak Punya Ide Selain Meniru Pekerjaan Orde Baru Presiden Joko Widodo menghadiri Forum Perekonomian Dunia (World Economic Forum) secara daring di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Kamis (20/1/2022). Dalam pertemuan tersebut, Presiden mengusulkan pembentukan badan kerja sama khusus pendanaan infrastruktur kesehatan. | Kredit Foto: Antara/BPMI-Muchlis Jr

“Kita sudah duga dari awal bahwa ini akan berlangsung terus. Nanti juga ada ikatan alumni macam-maam perguruan tinggi akan dikerahkan dengan cara yang sama,” ucap Rocky dikutip Rabu (30/3/22).

Rocky pun blak-blakan menyebut bahwa Rezim di bawah kepemimpinan Jokowi saat ini sudah kehabisan ide.

Imbasnya adalah hal semacam yang APDESI lakukan yang Rocky juga singgung sama dengan masa orde baru.

“Jokowi dan rezimnya tidak punya ide lain selain meniru-niru pekerjaan orde baru. Dulu juga begitu kepala desa dikumpulin lalu bikin kebulatan tekad.

Baca Juga: Nggak Main-main Kali Ini Opung Luhut: Indonesia Harus Bersyukur Punya Presiden Jokowi!

Sebelumnya, Ketua Umum ADEPSI Surtawijaya terang-terangan mengatakan akan melakukan deklarasi untuk mendukung Jokowi 3 priode.

“Habis Lebaran kami deklarasi (dukungan Presiden Jokowi tiga periode). Teman-teman di bawah kan ini bukan cerita, ini fakta, siapa pun pemimpinnya, bukan basa-basi, diumumkan, dideklarasikan apa yang kita inginkan," ujarn Wijaya dikutip dari laman kompas.com, Rabu (30/3/22).

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Bayu Muhardianto
Editor: Bayu Muhardianto

Bagikan Artikel: