Dengan demikian, Kombes Gatot mengaku belum bisa memastikan kapan bisa menjemput paksa Pendeta Saifudin. Sebab, dia mengatakan kondisi itu menunggu penanganan Kepolisian Amerika Serikat.
"Kami belum bisa memastikan (penjemputan paksa, red). Kita tunggu kabar dari kepolisian di sana," imbuhnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Ferry Hidayat