Selain itu, Ray juga menyayangkan kondisi kabinet saat ini yang dipenuhi anggota parpol pendukung Jokowi.
“Bahkan, beberapa menteri yang acap kali disentil Jokowi terlihat aman, khususnya mereka yang berasal dari partai politik,” kata dia.
Oleh sebab itu, menurut Ray, kabinet Jokowi yang baru tersebut merupakan upaya mengakomodasi dan sarat kepentingan politik.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Bayu Muhardianto
Tag Terkait: