Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Partai Ummat Jadi Peserta Pemilu 2024, Amien Rais Cs Bakal Lakukan Rakernas dalam Waktu Dekat, Bahas Dukungan Capres?

Partai Ummat Jadi Peserta Pemilu 2024, Amien Rais Cs Bakal Lakukan Rakernas dalam Waktu Dekat, Bahas Dukungan Capres? Kredit Foto: Instagram/Amien Rais

Ridho mengungkapkan perjuangan Partai Ummat adalah perwujudan nyata dari kalimat Tauhid yang Partai Ummat pegang sebagai landasan perjuangan.

Perjuangan tersebut di antaranya adalah untuk menegakkan keadilan dan melawan kezaliman.

“Insya Allah perjuangan yang kita tempuh ini adalah bentuk perwujudan dari tauhid kita menjadi suatu gerakkan nyata  al-amr bi-l-maruf wa-n-nahy ani-l-munkar dan al amru bi al adli wa an nahyu ‘an al dzulmi, tegakkan keadilan dan lawan kezaliman,” ujarnya.

Baca Juga: Partai Ummat Tak Lolos Jadi Peserta Pemilu, Amien Rais Nggak Main-main Sampai Singgung Rezim: Kalau Tidak Senang Dibasmi!

Untuk diketahui, sebelumnya KPU meutuskan Partai Ummat jadi satu-satunya partai yang tidak lolos verifikasi faktual sehingga tak bisa jadi peserta pemilu 2024.

Protes pun masif dilakukan tak terkecuali oleh sosok Amien Rais yang menuding ada unsur kesengajaan yang membuat partai besutannya tak lolos. Setelah mediasi yang difasilitasi Bawaslu, akhirnya KPU memberi kesempatan untuk dilakukan verifikasi ulang hingga pada akhirnya Amien Rais Cs resmi jadi peserta Pemilu 2024.

Baca Juga: Sudah Keliling Bersama Tapi Suara Pemilih Anies Baswedan Malah Banyak ke PKS dan Demokrat, Surya Paloh dan NasDem Apes?

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Penulis: Bayu Muhardianto
Editor: Bayu Muhardianto

Advertisement

Bagikan Artikel: