Nasibnya Disebut Tak Cerah Jelang Perebutan Kursi Jokowi, PAN Semprot LSI: Mereka Konsisten Lakukan Kesalahan!
"Ya optimis lah. Jadi kalau kemudian model-model semacam itu tuh, kami tidak kaget karena sejak tahun 2004 itu begitu. Sejak 2004 lho selalu begitu," tandasnya.
Sebagaimana diketahui, berdasarkan surnas LSI Denny JA Januari 2023, terdapat tiga Partai Kecil, yaitu; Partai Perindo dengan dukungan sebesar 2.8%, PPP dengan dukungan sebesar 2.1%, dan PAN dengan dukungan sebesar 1.9%. Ketiga partai ini mendapat dukungan di rentang 1-4%, sehingga di kategorikan Partai Kecil.
Baca Juga: Namanya Doank dari Indonesia, Mobil Esemka Terendus Cuma Kepanjangan Industri China: Jokowi Capek...
Survei tersebut juga mengatakan bahwa Partai Kecil (partai dengan dukungan 1-4%, dan terancam tidak lolos parlemen), dan Partai Nol Koma (partai dengan dukungan masih di bawah 1%).
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Andi Hidayat
Editor: Aldi Ginastiar
Advertisement