Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Program CSR Makin Seru!! PNM Boyong 2 Penghargaan Baru

Program CSR Makin Seru!! PNM Boyong 2 Penghargaan Baru Kredit Foto: Dok. PNM

Sedangkan Ruang Pintar adalah ruang belajar bagi anak-anak prasejahtera yang dilengkapi dengan fasilitas digital untuk membantu pembelajaran berbasis teknologi bisa dilakukan oleh mereka yang tidak memiliki gadget untuk mendukung kebutuhan sekolahnya.

Saat ini 158 Ruang Pintar tersebar di seluruh Indonesia agar generasi penerus bangsa bisa mendapatkan pendidikan merata.

Salah satu kekhawatiran dari nasabah PNM Mekaar saat ini adalah membagi waktu untuk menjalankan usaha dan mendamping anak-anaknya.

Apalagi saat ini ada 14,7 juta nasabah PNM Mekaar yang aktif menjalankan usaha dan banyak yang masih belum memiliki smartphone. Harapannya dengan berbagai program TJSL yang PNM jalankan masyarakat prasejahtera bisa keluar dari jurang kemiskinan.

“Kami harap gap terkait pendidikan di daerah urban dan rural bisa semakin tipis dengan adanya Ruang Pintar serta rangkaian program di Kampung Madani,” tutupnya.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Vicky Fadil

Advertisement

Bagikan Artikel: