Dapat Dipastikan Reshuffle Kabinet Agenda Politik Amankan Jokowi Pasca Lengser
Selanjutnya Rosan Perkasa Roeslani yang merupakan Ketua Tim Pemenangan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024 dilantik menjadi Menteri Investasi sekaligus Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) yang sebelumnya diduduki Bahlil.
Lalu Hasan Nasbi dilantik sebagai Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan, Taruna Ikrar sebagai Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) menggantikan Penny Lukito, dan dosen Institut Pertanian Bogor Dadan Hindayana sebagai Kepala Badan Gizi Nasional.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Ulya Hajar Dzakiah Yahya
Editor: Ulya Hajar Dzakiah Yahya
Tag Terkait:
Advertisement