Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
    Indeks
      About Us
        Social Media

        Harga TBS di Beberapa Provinsi Sentra, Siapa Juaranya?

        Harga TBS di Beberapa Provinsi Sentra, Siapa Juaranya? Kredit Foto: Antara/Yulius Satria Wijaya
        Warta Ekonomi, Jakarta -

        Tandan buah segar (TBS) merupakan suatu bagian dari produksi kelapa sawit yang apabila diproses akan terbagi menjadi 33,95% tandan kosong kelapa sawit (TKKS) dan 66,05% brondolan buah sawit. Tanaman kelapa sawit berumur 10-20 tahun ditetapkan memiliki rendemen dan harga TBS yang optimum.

        Rata-rata produktivitas TBS pada perkebunan sawit di Indonesia dapat mencapai 20 ton/ha, dengan rendemen 21,7%. Penetapan harga TBS diwenangkan kepada pemerintah daerah setempat sehingga harga di masing-masing provinsi di Indonesia cenderung berbeda.

        Baca Juga: Dahsyat! Lagi-Lagi Harga TBS Positif Guys!

        Sepanjang perjalanan tahun 2019, berapakah harga TBS rata-rata tertinggi di Indonesia? Dan provinsi manakah yang meraih gelarnya?

        Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

        Editor: Cahyo Prayogo

        Bagikan Artikel: