Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
    Indeks
      About Us
        Social Media

        Oh, Harga CPO. Bagaimana Nasibmu di Akhir Januari?

        Oh, Harga CPO. Bagaimana Nasibmu di Akhir Januari? Kredit Foto: Antara/FB Anggoro
        Warta Ekonomi, Jakarta -

        Pada akhir Januari 2020, tren penurunan harga minyak kelapa sawit mentah (crude palm oil/CPO) menimbulkan kekhawatiran bagi pelaku industri kelapa sawit di Indonesia.

        Harga CPO yang digadang-gadang akan terus berkilau hingga semester I-2020 ternyata belum mampu terealisasi dengan baik. Data CIF Rotterdam mencatat penurunan harga CPO selama Januari 2020 mencapai 12,2% atau dari US$880/MT menjadi US$772,5/MT.

        Baca Juga: Penetapan Pajak Ekspor CPO, Plus atau Minus?

        Meskipun demikian, harga rata-rata CPO pada periode ini menguat 8,3% dibandingkan Desember 2019 lalu. Lalu, apa saja faktor yang mempengaruhi penurunan harga CPO di pasar global tersebut?

        Apakah mewabahnya virus corona di China dapat 'dituduh' menjadi salah satu penyebab penurunan harga CPO?

        Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

        Editor: Cahyo Prayogo

        Bagikan Artikel: