BINUS International Accounting Fair 2017 Siap Digelar
Acara tahunan D?ABC (The Accounting and Business Competition) yang diselenggarakan oleh ASC (Accounting Student Club) Binus International University akan kembali diadakan pada tahun 2017 ini pada tanggal 17 sampai 19 Februari.
D?ABC telah berjalan secara berkelanjutan setiap tahunnya sebagai salah satu kompetisi accounting yang paling terkemuka untuk para pelajar SMA dan perkuliahan.?
Acara tahun ini di-upgrade menjadi BIAF (BINUS International Accounting Fair), di mana tahun ini tidak hanya D?ABC, namun juga dilengkapi dengan National Seminar. Tujuan dari BIAF adalah untuk meningkatkan ketertarikan para murid dan mahasiswa dari berbagai penjuru terhadap dunia accounting.
Tema yang diangkat tahun ini untuk D?ABC adalah ?360 Degrees of Accounting Profession?. Berbeda dengan D?ABC yang ditargetkan untuk pelajar, National Seminar terbuka untuk umum di mana para peserta akan mengembangkan pengetahuan mereka dalam bidang accounting.?
Dengan hadiah bertotal Rp. 35.000.000,- untuk para pemenang, BIAF telah membuka pendaftaran. Jadi, tunggu apalagi? Mari bentuk sebuah tim berisikan 3 orang dan daftar untuk berpartisipasi dalam BIAF!.
Untuk registrasi informasi lebih lanjut, temukan kami di: www.binusaccfair.com, @binusaccfair di Instagram & Twitter; atau hubungi Sarah (High School) di 083187803111 / LINE: sawitan3 dan Natasha (University) di 087789178296 / LINE: natashabensawan.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Vicky Fadil
Editor: Vicky Fadil
Tag Terkait:
Advertisement