Banjir Terjang Jabodetabek, Telkom Group Siagakan Perangkat Jaringan
"Alhamdulillah saat ini air sudah mulai surut dan perangkat di STO Juanda Bekasi sudah menyala. Kami mengupayakan percepatan pemulihan perangkat tersebut agar dapat segera kembali beroperasi melayani pelanggan," ungkap Ririek.
Baca Juga: Bos Telkomsel Sowan ke Kantor Erick Thohir, Ada Gebrakan Baru Apa Nih?
Selain memastikan keamanan perangkat jaringan, sebagai bentuk dukungan kepedulian kepada masyarakat, Telkom juga turut memberikan bantuan kepada masyarakat dan pelanggan yang terdampak banjir Jabotabek.
Dalam kunjungan tersebut, jajaran Direksi Telkom di lokasi kunjungan masing-masing menyerahkan bantuan kepada masyarakat dan pelanggan.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Bambang Ismoyo
Editor: Rosmayanti
Tag Terkait: