Sedih! Kebun Binatang di Ukraina Krisis Keuangan sampai PHK 50 Pegawai!
"Bahkan binatang berkuku mendekatiku ketika aku berjalan melewati kandang mereka. Mereka meregangkan leher mereka melalui lubang-lubang di pagar untuk melihat siapa yang akan datang, dan meminta Anda untuk mendekat dan memberi mereka makanan," katanya dilansir dari VOA, Minggu (10/5/2020).
"Mereka tidak mengerti apa yang sedang terjadi, karena situasinya telah berubah. Mereka baik-baik saja dengan situasi sebelumnya, mereka menikmati kebersamaan orang-orang," imbuh dia.
Pinchuk mendesak orang untuk menyumbang untuk mendukung kebun binatang, yang merupakan rumah bagi 400 satwa termasuk anjing laut, kuda nil dan jerapah.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Fajria Anindya Utami
Tag Terkait: