Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

6 Fakta Seputar Lowongan Kerja di Tengah Pandemi, Ada 10 Posisi yang Banyak Dicari Perusahaan

6 Fakta Seputar Lowongan Kerja di Tengah Pandemi, Ada 10 Posisi yang Banyak Dicari Perusahaan Kredit Foto: Unsplash/ Scott Graham
Warta Ekonomi, Jakarta -

Karena banyak perusahaan yang melakukan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK), estimasi jumlah pengangguran pun bertambah akibat pandemi COVID-19.

Bahkan, jika Indonesia resesi, diprediksi bakal ada 5 juta pengangguran baru. Kendati demikian, ada berapa industri yang masih membuka lowongan kerja di tengah corona.

Berikut fakta-fakta seputar lowongan pekerjaan di tengah pandemi, Jakarta, Sabtu (10/10/2020).

Baca Juga: Apa Itu Insomnia?

Baca Juga: Dear Orang Tua, Ajarkan Anak Pakai Masker seperti Memakai Sandal

1. 10 Lowongan Pekerjaan yang Dicari Perusahaan

Country Manager Jobstreet Indonesia Faridah Lim mengatakan setelah pihaknya melakukan survei kepada mitra perusahaannya, ternyata mereka masih ada beberapa perusahaan yang akan membuka lowongan pekerjaan.

Dia menjelaskan, sebanyak 32% perusahaan mencari calon pekerja yang sudah berpengalaman di bidangnya.

"32% perusahaan cenderung aktif melakukan perekrutan karyawan yang kehilangan pekerja akibat covid-19," kata Faridah dalam diskusi daring, Rabu (7/10/2020).

Sementara itu, sebanyak 56% perusahaan tetap akan melakukan seleksi secara ketat sesuai dengan kriteria yang dibutuhkan perusahaannya.

"Sedangkan 56% tidak akan memengaruhi pengalaman, mereka akan sesuai dengan kriteria perusahaan," ujarnya.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Tanayastri Dini Isna

Bagikan Artikel: