Menurutnya, Munarman adalah sosok yang bisa diajak berkomunikasi dan mau memikirkan bangsa ini ke depan.
Baca Juga: Prajurit TNI Tewas Lagi di Tangan KKB Papua, "Jurus" Jenderal Andika Perkasa Dinilai Tak Efektif
"Dia (Munarman) bicara tentang bangsa ini, dia ngakuin Republik Indonesia. Kami tahulah orang yang hajar Murnaman ini kan karena sikap dan pandangannya yang kritis kan," kata Immanuel Ebenezer. (*)
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Bayu Muhardianto
Tag Terkait: