Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Usai Lengser Jadi Presiden, Jokowi Sebut Akan Pulkam ke Solo, Mardani Ali Sera: Hati-hati Ada Godaan King Maker!

Usai Lengser Jadi Presiden, Jokowi Sebut Akan Pulkam ke Solo, Mardani Ali Sera: Hati-hati Ada Godaan King Maker! Kredit Foto: Instagram Mardani Ali Sera
Warta Ekonomi, Jakarta -

Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera mewanti-wanti Presiden Jokowi tentang godaan menjadi King Maker jelang Pilpres 2024.

Hal ini disampaikan Mardani usai pernyataan Jokowi yang bilang akan pulang kampung usai lengser jadi orang nomor satu di Indonesia.

“Bravo! Ini pernyataan negarawan. Kita dukung, jadi pejuang di bidang lingkungan atau lokal sama bagusnya,” ungkapnya, Rabu (16/11/2022).

Baca Juga: PKB Pede! Siapapun yang Bersanding dengan Muhaimin Iskandar dalam Pilpres 2024 Bakal Menang

Hal itu disampaikan Mardani melalui cuitannya di Twitter, ia menyarankan agar pulang kampung dan menjadi pejuang lingkungan.

Namun begitu kata Mardani, isu yang sebelumnya beredar soal perpanjangan masa jabatan mesti tetap dikawal.

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Sabrina Mulia Rhamadanty

Bagikan Artikel: