Upaya Jokowi Mulai Terasa, Universitas Papua Mulai Jajaki Jajaran Ranking TOP UniRank 2023
"Ini akan menjadi kekuatan besar Indonesia kedepan dan akan mensejajarkan kita dengan bangsa-bangsa lain di dunia,” tandasnya.
Baca Juga: Mau Menjadi Next Jokowi, Rekam Jejak Anies Baswedan Disoroti: Ternyata Enggak Sayang Alam!
Berikut daftar enam universitas terbaik di Papua Barat dan Papua Barat Daya berdasarkan daftar UniRank lain:
Baca Juga: Petugas Bandara yang Cium Tangan Habib Bahar Dipecat, Ulah Rezim Jokowi? Terbongkar Semuanya!
- Universitas Papua (Unipa). UniRank menempatkan Universitas Papua di urutan ke-195. Kampus Unipa berdiri di Manokwari, Papua Barat.
- Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong. Universitas di Kota Sorong ini menempati peringkat ke-201.
- Universitas Muhammadiyah Sorong (Kota Sorong). Perguruan tinggi berada jdi Kota Sorong dan menempati urutan ke-365 di daftar UniRank.
- Universitas Kristen Papua. UniRank mendaftarkan kampus di Kota Sorong tersebut di urutan ke-480.
- Universitas Victory Sorong. Kampus di Kota Sorong ini ada di urutan ke-531 daftar UniRank.
- Universitas Nani Bili Nusantara. Perguruan tinggi itu berada di Aimas, Kabupaten Sorong, Papua Barat Daya. UniRank menempatkannya di peringkat ke-549 kampus terbaik di Indonesia.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Aldi Ginastiar
Tag Terkait:
Advertisement