AI Generatif Deteksi Fraud hingga Personalisasi Nasihat Keuangan, AWS: Masih Manusia yang Proses
Klein optimis bahwa penggunaan AI generatif di sektor keuangan dapat membantu secara akurat.
“Saya cukup yakin akan ada lebih banyak kasus penggunaan AI generatif di masa mendatang, yang mungkin sedang dikerjakan oleh pelanggan yang bermitra dengan kami,” tutup Klein.
AWS selaku perusahaan komputasi awan, di samping menyediakan solusi penyimpanan, juga menyediakan solusi AI generatif untuk skalasi bisnis perusahaan. Hingga saat ini, lebih dari 100.000 pelanggan menggunakan AWS untuk machine learning (ML).
ML itu sendiri juga merupakan cabang dari AI, sementara AI generatif adalah perpanjangan tangan dari ML dan deep learning, yang keduanya masih dalam satu payung di kecerdasan buatan.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Nadia Khadijah Putri
Editor: Rosmayanti
Advertisement