Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

600 Mushaf Al-Qur'an Braille Disalurkan Rumah Wakaf-BAZNAS

600 Mushaf Al-Qur'an Braille Disalurkan Rumah Wakaf-BAZNAS Kredit Foto: Baznas

"Tidak hanya distribusi Mushaf Al-Qur'an Braille, tetapi pendidikan tunanetra juga kita terus lakukan. InsyaAllah kita sudah bekerja sama dengan beberapa pesantren dan dinas-dinas untuk pelatihan bacaan Mushaf Al-Qur'an Braille. Untuk itu, kita sangat membutuhkan mushaf-mushaf ini," ucapnya.

Baca Juga: Hadir untuk Palestina, Baznas-Unilever Kolaborasi Mengirimkan Bantuan Rp3 Miliar

Sementara itu, CEO Rumah Wakaf Rendi Septiyan juga menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada BAZNAS RI yang telah memfasilitasi penyaluran Mushaf Al-Qur'an Braille kepada orang yang membutuhkan.

“600 Mushaf Al Qur’an Braille ini adalah bagian dari wakaf yang diamanahkan oleh para donatur dan mitra Rumah Wakaf. Kami berharap, kolaborasi dengan BAZNAS RI bisa mengoptimalkan kemanfaatan dari Qur’an Braille ini. Jejaring BAZNAS ke berbagai pesantren dan dinas yang bisa menjangkau kelompok tuna netra di Indonesia, menjadi nilai tambah yang sangat strategis dalam tata kelola wakaf,” ujar Rendi Septiyan Nugraha. 

Baca Juga: Menemani Palestina, Baznas Jatim Salurkan Infak Kemanusiaan Rp10 M

“Semoga seluruh Wakaf Al Qur’an Braille ini menjadi amal jariah, yang kekalkan kebaikan para wakif yang telah memberikan amanahnya melalui Rumah Wakaf,” pungkasnya

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Aldi Ginastiar

Advertisement

Bagikan Artikel: