Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Kabar Sawit
Video
Indeks
About Us
Social Media

Anies Baswedan: Kedatangan ke Ternate Napak Tilas Penegasan Kesetaraan dan Keadilan

Anies Baswedan: Kedatangan ke Ternate Napak Tilas Penegasan Kesetaraan dan Keadilan Kredit Foto: Istimewa
Warta Ekonomi, Ternate -

Calon presiden nomor urut 01 Anies Baswedan mengaku kedatangannya di Ternate sebagai bukti napak tilas atau kilas balik perjuangan untuk menghadapi ketimpangan. 

"Ini untuk kami selain silaturahmi, sosialisasi karena ada Pilpres tapi juga napak tilas perjuangan untuk menghadapi ketimpangan," ujar Anies pada wartawan di Kedaton Kesultanan Ternate, Maluku Utara, Jumat (26/1).

Baca Juga: Ajak Warga Jadi Bijak, Anies: Pilih Capres Didukung Konglomerat atau Rakyat?

Anies secara tegas menyuarakan kesetaraan dan ketimpangan yang terus digaungkan bukan karena ajang Pilpres, namun sebagai bentuk keberlanjutan perjuangannya selama ini. 

"Ini meneruskan perjuangan yang sudah dilakukan belasan tahun lalu di tempat ini," seru Anies. 

Baca Juga: Publik Puas dengan Kinerja Jokowi, Kata Lembaga Survei karena Banyak Bagi-bagi Bansos

"Jadi kita ingin, satu kualitas pendidikan dan kesehatan lebih baik dan mengembangkan potensi sesuai dengan yang ada di daerah tersebut," tutupnya.

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Bayu Muhardianto

Tag Terkait:

Advertisement

Bagikan Artikel: