Mendag Budi Tunjukkan Generasi Muda Dampak Dukung dan Utamakan Produk Dalam Negeri Bagi Perekonomian
Selain membeli dan menggunakan produk dalam negeri, upaya dukungan yang dapat dilakukan generasi muda adalah dengan mengajak orang sekitarnya untuk berbelanja produk dalam negeri dan mempromosikan di akun media sosial masing-masing.
Sebelum menutup kegiatan, Mendag Budi berpesan bagi para pelajar agar tidak segan memiliki citacita karena dari sanalah hadir semangat belajar dan berjuang. “Selalu jaga optimisme, hormati orang tua serta guru, dan bijaklah dalam bergaul. Mari bersama wujudkan Indonesia Emas 2045,” tutup Mendag Budi.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Penulis: Ulya Hajar Dzakiah Yahya
Editor: Ulya Hajar Dzakiah Yahya
Tag Terkait:
Advertisement