Warta Ekonomi, Jakarta -
Politisi Partai Golkar Bobby Rizaldi berharap pada pemerintahan Joko Widodo dan Jusuf Kalla tidak menaikan Tarif Dasar Listrik meski saat ini rupiah terdepresi terhadap dolar AS.
"Saya rasa ditahun politik besok ini, (menaikkan TDL) ini sangat tidak menguntungkan pemerintah Jokowi," ujarnya, Rabu (6/9/2018).
Lanjutnya, pemerintah masih memiliki jalan lain untuk mempertahankan dana subsidi listrik selain menaikkan tarifnya.
"Itu sebenernya masih bisa dialihkan untuk subsidi TDL," tukasnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Vicky Fadil
Tag Terkait: