Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

Agar Kebal Peluru, Para Kartel Narkoba Meksiko Lakukan Ritual Pemujaan Setan

Agar Kebal Peluru, Para Kartel Narkoba Meksiko Lakukan Ritual Pemujaan Setan Kredit Foto: Foto/CEN/SSC CDMX/Mirror

 

Presiden Meksiko Andres Manuel Lopez Obrador menyebut adanya pembebasan yang mengejutkan itu, namun meminta publik tak terburu-buru menyimpulkan. Dalam penggerebekan, polisi menyita dua laboratorium yang digunakan untuk memproduksi obat-obatan sintetis, 50 kg (110 pon) bahan kimia, lebih dari dua ton ganja dan 20 kg kokain. Selain itu, sejumlah uang, peluncur roket dan granat juga disita.

 

Presiden Obrador saat konferensi pers regulernya pada Jumat pagi pekan lalu mengatakan pembebasan tak terduga para tersangka kriminal akan diselidiki. Namun, dia memperingatkan agar tidak terburu-buru menghakimi seseorang.

 

Baca Juga: Meksiko Curigai Rencana Pengambilan Sampel DNA Para Migran Oleh AS

 

"Di sini yang penting adalah untuk melihat apa argumen yang digunakan untuk membebaskan orang-orang tersebut," kata pemimpin kubu saya kiri yang mulai menjabat Desember lalu tersebut.

 

"Jangan terburu-buru. Jika seseorang bertindak tidak semestinya, secara ilegal, jika ada korupsi, kami akan mengutuknya," katanya lagi, seperti dikutip Reuters.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Abdul Halim Trian Fikri

Tag Terkait:

Bagikan Artikel: