Menu
News
EkBis
New Economy
Kabar Finansial
Sport & Lifestyle
Government
Video
Indeks
About Us
Social Media

Jejak Kosmetik Putri Kerajaan Korea Abad XVIII, Sudah Dikenal dan Digunakan

Jejak Kosmetik Putri Kerajaan Korea Abad XVIII, Sudah Dikenal dan Digunakan Kredit Foto: SCMP

 

 

 

Residu dalam wadah menunjukkan krim wajah dan salep telah diproduksi dengan mencampur lilin lebah dengan bahan lain. White power yang digunakan untuk foundation dan memutihkan wajah diproduksi dengan mencampurkan cerussite (white lead ore) dan talcum dalam jumlah yang sama.

Sedangkan lipstik dan perona pipi dibuat dari cinnabar (sulfida merkuri) yang mana sekarang tidak lagi digunakan karena dianggap sebagai racun alias toxic.

 

“Kaum wanita di zaman dahulu memiliki hasrat yang sama untuk bisa terlihat menarik seperti kaum wanita di zaman sekarang, tapi mereka dahulu terpapar bahan beracun karena kurangnya pengetahuan ilmiah untuk mengujinya," ungkap Zhang Wanping, profesor kosmetik dui Shanghai Institute of Technology.

Halaman:

Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.

Editor: Muhammad Syahrianto

Bagikan Artikel: