"Saya kan nggak perlu mengundurkan diri dari DPR pusat kan, kalau Bang Riza harus mundur," ujarnya.
Akan tetapi, memang ia sedang menyiapkan berkas untuk diajukan ke Anies Rasyid Baswedan, dimungkinkan hari Senin bisa diserahkan. "Senin depan semua kayaknya udah kelar semua Bang Riza juga," ujarnya.
Kedua orang ini akan merebutkan kursi orang nomor dua di Ibu Kota. Nantinya, kedua orang itu akan dipilih oleh para anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi DKI Jakarta.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Fajria Anindya Utami