Sambung dia, perlu kriteria yang ketat seperti perhitungan angka kumulatif kasus Covid-19 dikurangi angka kematian dan angka pasien sembuh.
"Jika tren kasus aktif belum menurun, new normal seharusnya tidak diberlakukan. #BencanaBesar," tegasnya.
Lebih lanjut, ia mengatakan pemerintah selalu mengedepankan aspek ekonomi ketimbang kesehatan, bisa terjadi bunuh diri masal di negeri sendiri.
"Dengan ilmu yg dimiliki, merekalah panglima sebenarnya disituasi seperti saat ini. Aspek pengendalian Covid-19 harus diutamakan," cetusnya.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Vicky Fadil