Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19, Wiku Adisasmito, mengatakan Indonesia telah mendapatkan tambahan satu juta dosis vaksin Sinopharm. Menurutnya, hal ini menambah stok vaksin yang digunakan untuk program vaksinasi gotong-royong.
"Pemerintah Indonesia secara resmi menerima sebanyak satu juta dosis vaksin Sinopharm. Dengan tambahan satu juta dosis ini, pemerintah telah memperoleh dua juta dosis vaksin yang digunakan untuk vaksinasi gotong-royong," katanya.
Baca Juga: 6 Jurus Satgas Kendalikan Lonjakan Covid-19 | Infografis
Simak informasi lebih lengkap tentang topik Indonesia terima tambahan 1 juta dosis vaksin Sinopharm dalam infografis di bawah ini.
Mau Berita Terbaru Lainnya dari Warta Ekonomi? Yuk Follow Kami di Google News dengan Klik Simbol Bintang.
Editor: Cahyo Prayogo
Tag Terkait: